Sabtu, 26 Agustus 2017

Selalu Langganan Juara, di-Black List Ikut Kejurkab Taekwondo

Janitra Khosymabel Wahono bersama puluhan medali dan piala yang telah diraih dalam berbagai kejuaraan olahraga.

SUARA gesekan roda dengan lantai semen terdengar riuh di kediaman Janitra Khosymabel Wahono tepatnya di sebelah utara Taman Makam Pahlawan Wisma Raga Satria Banyuwangi.

Siang itu, sepulang sekolah, Abel-panggilan akrabnya-tengah melatih skill speednya dalam bermain sepatu roda. Setelah lelah berputar-putar, dia lalu berhenti menghampiri botol air mineral dingin yang diletak...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar