BANYUWANGI – Anggota Direktorat Polisi Air dan Udara Ditpolairud Polda Jatim punya cara tersendiri untuk berbagi selama bulan Ramadan. Anggota yang sedang melaksanakan tugas bawah kendali operasi (BKO) di Banyuwangi itu, megajak buka puasa bersama para nelayan dan anak buah kapal (ABK) di atas geladak kapal polisi (KP) X-1006 Selasa sore l...
Senin, 29 Mei 2017
Kerap Mendengar Suara Gaib Saat Bermalam di Hutan
SELAIN tugas memasak, Lilik Supiyati juga memanfaatkan dapur sederhana itu untuk memproses kolang-kaling yang dia dapatkan dari hutan belantara, Lereng Gunung Raung. Setiap hari, dia harus memproses kolang-kaling hingga puluhan kilogram. Tangan Lilik terlihat terampil mengupas sisa-sisa kulit kolang-kaling yang masih ada.
Setelah itu, Lilik menampung dalam sebuah ember besar. Selanjutnya kolang-kaling itu ditimbun dalam tong be...
KAI Siapkan 3 Ribu Tiket Balik Gratis
BANYUWANGI - Kabar gembira bagi masyarakat Banyuwangi, khususnya warga yang tengah bekerja di luar kota dan hendak merayakan Idul Fitri di Bumi Blambangan. Tahun ini, Pemprov Jatim bekerja sama dengan PT Kereta Api Indonesia (KAI) menyediakan angkutan mudik dan balik gratis dengan kereta api.
Nah, khusus untuk wilayah Daerah Operasi (Daop) 9 Jember, termasuk wilayah Banyuwangi, angkutan KA gratis tersebut berlangsung pada arus balik Lebaran, yakni 27 Juni sampai 29 Juni mendatang.
"Angkutan KA gratis tersebut terdiri dari KA Probowangi relasi Banyuwangi-Surabaya Gubeng untuk perjalanan dan KA Tawangalun relasi Banyuwan...
Ancam Tangkap Mucikari
Kapolres Cium Gelagat Lokalisasi Hidup Lagi
BANYUWANGI - Seluruh lokalisasi prostitusi di Banyuwangi telah ditutup sejak beberapa tahun lalu. Namun demikian, masih ada saja oknum-oknum yang mencoba meraup untung lewat “bisnis lendir” tersebut. Yang terbaru, Polres Banyuwangi mengendus beberapa lokalisasi prostitusi liar beroperasi di Bumi Blambangan.
Kapolres Banyuwangi, AKBP Agus Yulianto, mengatakan selama Ramadan pihaknya akan mengintensifkan razia di seluruh penjuru kabupaten berjuluk The Sunrise of Java ini. "Razia tetap dilaksanakan, bahkan kita akan mengintensifkan razi...
Bayar Pajak Kendaraan R2 Bisa di rumah
BANYUWANGI - Pemilik kendaraan sepeda motor roda dua (R2) kini tak perlu repot-repot datang ke Samsat. Sebab, saat ini telah ada program Samsat Gandrung. Dimana program ini adalah solusi bagi masyarakat yang melakukan pembayaran pajak kendaraan bermotor (PKB) satu tahun dan pengesahan dengan proses di tempat, mudah serta cepat.
Dengan Samsat Gandrung ini, maka petugas akan menuju rumah Anda untuk melakukan pelayanan. Samsat Gandrung ini berlaku untuk wilayah kerja Samsat Banyuwangi dan Samsat Benculuk. Hal ini dikatakan oleh Kepala UPT Dipenda Provinsi Jatim Banyuwangi Endang Budiar...
Kepergok Curi Dompet, Pria Ini Ditangkap Warga
CLURING - Misnadi, 34, asal Dusun Palurejo, RT 3, RW 9, Desa Tembokrejo, Kecamatan Muncar, ditangkap warga karena diduga mencuri dompet berisi uang milik Bambang Hermanto, 42, di tokonya Dusun Plosorejo, Desa Kaliploso, Kecamatan Cluring, Sabtu (27/5).
Untuk diproses hukum, pelaku itu oleh warga diserahkan ke Polsek Cluring. Sebagai barang bukti (BB), dompet berisi uang Rp 775 ribut juga diserahkan ke polisi. “Pelaku sudah kita tahan, dia itu mencuri uang di toko milik korban ...
Pemkab Banyuwangi Terapkan Absensi Deteksi Wajah
BANYUWANGI - Rencana penerapan presensi fitrger spot face detection system atau sistem pendeteksi wajah di lingkungan Pemkab Banyuwangi, tidak lama lagi segera dilaksanakan. Sejumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) di sekretariat daerah melakukan perekaman wajah kemarin (29/5).
Perekaman dilakukan di ruang bagian pemerintahan. Secara bergantian, puluhan PNS melakukan perekaman wajah untuk kepenti...
Ngotot Beroperasi, Warga Keluarkan Alat Berat
WONGSOREJO - Walau sudah disegel Satpol PP karena tidak memiliki izin, namun proyek pembangunan usaha milik PT Garuda Berlian Kencana di Dusun Posumur, Desa Bengkak, Kecamatan Wongsorejo ngotot beraktivitas.
Akibatnya, warga sekitar perusahaan marah dan melaporkan kepada pihak kecamatan. Sebelumnya, pihak perusahaan s...
Ditinggal Mandi, HP Diembat Teman Sendiri
SILIRAGUNG - Ervan Ade Saputro, 23, asal Dusun Krajan, Desa/Kecamatan Siliragung, ini untuk sementara harus tinggal di ruang tahanan polsek setempat. Itu setelah ditangkap karena diduga mencuri Hand phone (HP) milik Didik Kurnawan, warga Dusun Krajan, Desa/ Kecamatan Siliragung.
Kapolsek Siliragung, AKP Endro Abrianto melalui Kanitreskrim, Aiptu Solikin, mengatakan aksi pencurian yang di lakukan tersangka pada Jumat (26/5) sekitar pukul 8.00, itu dilakukan dengan masuk ke kamar korban.
Curi Tabung Elpiji, Dua Pemuda Benjut Dihajar Massa
Mencuri Tabung Elpiji saat Tarawih
SONGGON - Tertangkap basah mencuri tabung gas milik suyati, 38, warga Dusun Wonorejo, RT 2, RW 2, Desa Balak, Kecamatan Songgon, dua kawanan pemuda ditangkap warga, minggu malam (29/5).
Warga yang tidak bisa mengendalikan emosi, langsung menghajar hingga babak belur. Kedua kawanan pencuri itu, adalah Krisdyantoro, 24, dan Eko Wahyu Saputra, 25, asal Dusun W...
Turis Australia Tewas di Plengkung
TEGALDLIMO - Nahas menimpa Saunder Patrick Raymond, 49. Wisatawan asal Sidney, Australia, ini tewas saat berwisata di kawasan Pantai Plengkung, Banyuwangi, Minggu sore (28/5).
Informasi yang berhasil dikumpulkan wartawan Jawa Pas Radar Banyuwangi, Patrick tiba di Banyuwangi bersama 22 rekannya sejak Senin pekan lalu (22/5). Setiba di Bumi Blambangan, rombongan asal Australia tersebut berpencar menjadi beberapa kelompok.
Nah, Patrick bersama lima rekannya yang lain lantas menginap di Hotel Bobys Camp, kawasan Plengkung, Desa Kalipahit, Kecamatan Tegaldli...
Tersengat Listrik, Pekerja Tewas Terjatuh dari Lantai Dua
ROGOJAMPI - Seorang juru instalasi listrik ditemukan tak bernyawa setelah terjatuh dari rumah toko (ruko) lantai dua di Dusun Sidomulyo, Desa Gitik, Kecamatan Rogojampi, kemarin (28/5).
Korban yang diketahui Winarso, 33, warga Dusun Dusun Tembakon RT 01 RW 02, Desa Banjarsari, Kecamatan Glagah meninggal dunia di lokasi kejadian dengan posisi terlentang dan kepala bersimbah darah.
Peristiwa nahas tersebut terjadi pukul 09.30 ketika Winarso memasang instalasi listrik di ruko kosong yang terletak di sebelah utara SPBU Rogojampi dengan menggunakan alat tangga besi dan perkakas lai...
Polisi Pastikan Akibat Tabung Meledak
Tiga Rumah di Selogiri Rata dengan Tanah
KALIPURO - Tiga rumah warga Selogiri, Desa Ketapang, Kalipuro yang ludes dilalap si jago merah Minggu petang kemarin (28/5) kini rata dengan tanah. Seluruh barang-barang hangus.
Empat penghuni rumah masih menjalani perawatan intensif di RSUD Blambangan karena menderita luka bakar cukup serius. Aparat kepolisian me...
Minggu, 28 Mei 2017
Kunjungan Wisatawan ke Pulau Merah Merosot
PESANGGARAN -Kunjungan wisata ke Pantai Pulau Merah, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran di hari libur Ramadan, menurun drastis. Di hari Minggu kemarin (28/5), penurunan pengunjung hingga 81 persen lebih. Kunjungan wisatawan di hari libur atau Minggu, di hari-hari biasa itu cukup tinggi.
“Setiap puasa itu kunjungan wisatawan memang menurun. Apalagi puasa kali ini juga sering turun hujan," ce...
Sabtu, 27 Mei 2017
Mantap Pilih Pesantren Setelah Lulus SMP
PERAYAAN pelepasan siswa kelas IX di SMPN 1 Srono berlangsung lebih spesial pada 23 Mei 2017 lalu. Ini setelah tim Jawa Pos Radar Banyuwangi berkesempatan menerima undangan dari Kepala SMPN 1 Srono, Muhamad.
Di tengah gebyar kemeriahan pentas seni yang tengah berlangsung, seluruh awak sekolah mendapatkan kejutan. Salah satu guru mendadak mengambil pengeras suara yang ada di sudut panggung.
<...Hari Pertama Puasa, Sejumlah Warung Pilih Tutup
BANYUWANGI - Hari pertama puasa, sejumlah warung di sekitar Jalan Raya Banyuwangi sebagian besar tutup kemarin siang (27/5). Dipantau dari kawasan Jalan Raya Muncar, Srono, sampai Banyuwangi kota, hanya ada sebagian kecil warung yang buka di hari pertama puasa kemarin.
Seperti yang terlihat warung yang berada di kawasan Tukang Kayu, Banyuwangi, terlihat tutup dan sepi. Selain itu, MUI telah mengimbau kepada pihak warung maupun restoran tentang tidak dibukanya warung pada siang hari di bulan suci Ramadan.
Ket...
Penjual Buah Musiman Bermunculan
KABAT - Sepanjang Jalan Raya Jember di sisi selatan Jembatan Sasak Tambang, Kecamatan Kabat, sejak Jumat (26/5) lalu sudah dipenuhi para pedagang buah-buahan khas Bulan Ramadan.
Salah satunya pedagang krai, yaitu buah-buahan mirip blewah, yang mulai dijajakan di bidak-bidak bambu. Ada lebih dari lima bidak yang berdiri di sisi kanan dan kiri jalan besar tersebut.
Di hari pertama belum tampak ada banyak pembeli yang mengerubungi bidak-bidak tersebut. Attun, 86, salah ...
Ban Meletus, Joko Nyaris Diamuk Massa
KALIPURO - Peringatan bagi masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan saat berkendara seorarg diri di malam hari. Jika tidak, peristiwa yang dialami Elmiyati, 22, warga Dusun Pancoran, Desa Ketapang, Kecamatan Kalipuro, jumat malam (26/5), bisa saja terulang dan menimpa korban yang lain.
Informasi yang berhasil dikumpulkan wartawan Jawa Pos Radar Banyuwangi, sekitar pukul 22.00 jumat. Elmiyati pulang dari tempatnya bekerja di salah satu pusat perbelanjaan di jalan Ahmad Yani, Banyuwangi.
Dalam kondisi gerimis dia mengendarai sepeda motor seorang diri menuju rumahnya di Dusun Pancoran, Desa Ketapang, Kecamatan Kalipuro. Namun, sesampa...
Antisipasi Teror, Intens Patroli laut
BANYUWANGI - Mengantisipasi teror sekaligus menjelang Idul Fitri, Satuan Polisi Perairan dan Udara (Polairud) Polres Banyuwangi memperketat pengawasan pelabuhan-pelabuhan rakyat.
Selain mengintensifkan patroli laut, Satpolairud juga terus menyosialisasikan kepada warga yang tinggal di kawasan pantai, untuk melapor ke pihak berwajib jika mendapati orang tidak dikenal dengan gerak-gerik mencurigakan.
Kasatpolairud Polres Banyuwangi, AKP Subandi, mengatakan selama Ramadan kali ini, pihaknya akan mengintensifkan patroli perairan di wilayah Banyuwangi. "Patroli malam diintensiikan,...
Didemo Warga, Aktivitas Pabrik Gas Berhenti
WONGSOREJO - Suasana pabrik perbengkelan gas tampak sepi di Dusun Possumur, Desa Bengkak, Kecamatan Wongsorejo, Banyuwangi, pagi kemarin (27/5). Setelah sehari sebelumnya di demo warga sekitar, pagar pabrik tersebut tampak tertutup rapat kemarin.
Hasil pantauan wartawan Jawa Pos Radar Banyuwangi kemarin, segel warna merah yang dipas...
Pantai Syariah Masih Sepi
BANYUWANGI- Setelah tiga bulan dijadikan sebagai Pantai Syariah, kawasan wisata Pulau Santen di Kelurahan Karangrejo, Banyuwangi, kembali sepi kemarin (27/5). Salah seorang pengunjung, Suwarno, 50, Kelurahan Kampung Mandar, Kecamatan Banyuwangi, mengaku sangat sering mengunjungi pantai ini. Dirinya hampir setiap Minggu berkunjung.
“Dari pada di rumah sumpek saya jalan-jalan ke sini sambil berjemur pagi, suasananya masih seger,” ujar bapak empat anak ini. Hal-hal lain dari sekadar menikmati pemandangan Pulau Bali dari kejauhan.
Dia mengaku senang melihat orang-orang yang menjaring ikan. Destinasi wisata dengan m...
Pemkab Banyuwangi Raih WTP 5 Kali Beruntun
BANYUWANGI - Pemkab Banyuwangi berhasil mempertahankan sekaligus memperpanjang rekor sebagai daerah dengan akuntabilitas laporan keuangan terbaik. Untuk kali kelima selama lima tahun beruntun, Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Pemkab Banyuwangi mendapatkan opini wajar tanpa pengecualian (WTP) oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).
Penyerahan hasil pemeriksaan LKPD itu dilangsungkan ...
Jumat, 26 Mei 2017
Bagi-bagi Uang Setiap Pulang Kampung
PINTU gerbang rumah masa kecil Cahyono yang berada di dusun Pandan Desa Kembiritan Kecamatan Genteng siang itu tidak dikunci. Suasana tampak lengang. Rumah yang memiliki halaman cukup luas dan rimbun tersebut tampak kosong.
Kedatangan Jawa Pos Radar Genteng ke rumahnya justru disambut salah satu tetangganya, Dia adalah Suyoto, 52. Pria yang terhitung masih memiliki tali kerabat dengan Cahyono tersebut kemudian mengajak masuk ke dalam ...
Warga Protes Pabrik Gas
WONGSOREJO - Puluhan warga Dusun Pos Sumur, Desa Bengkak, Kecamatan Wongsorejo mendatangi pabrik perbengkelan gas di desa setempat, kemarin. Mereka memprotes keberadaan pabrik tersebut karena menimbulkan suara bising.
Warga juga menggalang tanda tangan penolakan beroperasinya pabrik yang berlokasi di sebelah barat jalan raya tersebut. Bukan hanya menolak p...
DPRD Rekom Bentuk Timsus Tanah Pancer
BANYUWANGI - Belasan warga kampung nelayan Dusun Pancer RW 2 dan RW 3, Desa Sumberagung, Kecamatan Pesanggaran yang mengatasnamakan Kelompok Masyarakat Sadar Tertib Tanah ( Pokmas Dartibnah) kembali mendatangi kantor DPRD kemarin (26/5).
Mereka mengikuti hearing (dengar pendapat) kejelasan status tanah perm...
Sambut Puasa, Mayoritas Nelayan Libur
Transaksi Ikan dan Cumi Diprediksi Naik Hari Ini
BANYUWANGI - Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Muncar terlihat sepi sehari sebelum puasa kemarin (26/5). Diprediksi, transaksi hasil laut di lokasi itu akan meningkat pada bulan Ramadan ini.
Hasil pantauan Jawa Pos Radar Banyuwangi, sepinya transaksi di TPl Muncar kemarin karena bertepatan dengan hari jumat. Pada hari tersebut, sebagian besar nelayan libur mencari ikan di laut. Akibatnya, pasokan ikan untuk TPI pun menurun.
Karena itu, bebera...
Jam Siar Radio Komunitas Dibatasi
SEMPU-Sejumlah pemilik dan penyiar radio komunitas yang ada di wilayah Kecamatan Sempu, dipanggil ke polsek setempat kemarin (26/5). Mereka dikumpulkan untuk diberi pembinaan dan peringatan untuk jam siar di malam hari selama Ramadan.
Dalam pertemuan yang digelar di ruang terbuka halaman belakang polsek itu, ada 13 radio komunitas yang pemilik dan penyiarnya dipanggil. “Kita panggil (pemilik radio komunitas) sehubungan dengan Ramadan," cetus Kapolsek Sempu, AKP Jaenur Holiq.
Para pemilik radio komunitas dan penyiar itu, terang dia, dikumpulkan untuk diberi pembinaan dan peringatan keras sel...
Hormati Ramadan, Penarikan Amal Dihentikan
MUNCAR-Banyak tempat ibadah seperti masjid dan musala di Banyuwangi yang masih dalam proses pembangunan. Untuk membangun, tak sedikit panitia yang mengumpulkan sumbangan di pinggir jalan.
Untuk menghormati puasa Ramadan, pencarian amal untuk pembangunan musala Al Muhlisin di Desa Blambangan, Kecamatan Muncar, mulai hari ini dihentikan sementara. "Mulai besok (hari ini) dihentikan sementara," cetus Nuradi, 40...
GP Ansor Dukung Afi Nihaya Faradisa Untuk Berkarya
GAMBIRAN -Ancaman yang sering diterima Afi Nihaya Faradisa atau Asa Firda Inayah, 18, penulis yang karyanya sering menjadi viral di sosial media (sosmed), mengundang perhatian khusus dari Pengurus Pusat (PP) GP Ansor.
Organisasi pemuda milik NU itu, menyatakan mendukung Afi untuk terus berkarya dan menulis. GP Ansor dan banser akan siap menjaga keamanan gadis yang tinggal di Desa Yosomulyo, Kecamatan Gambiran itu.
“Jangan takut dengan ancaman, terus berkarya," cetus Ketua Umum PP GP Ansor, Yaqut Cholil Qoumas, dan Komanda...
3 Tahun Buron, Pembobol Rumah Kos Didor
BANYUWANGI - Petualangan Okky Pratama, 32, warga Jalan Tawang Alun, RT 01 RW II, Kelurahan Temenggungan, Kecamatan Banyuwangi, berakhir. Setelah tiga tahun masuk daftar pencarian orang (DPO) polisi, bandit spesialis pencurian rumah kos tersebut berhasil dibekuk petugas Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Banyuwangi saat bersembunyi di tumpukan barang rongsokan di kawasan Kramat, Kelurahan Kertosari.
Infomasi yang berhasil dikumpulkan wartawan Jawa Pos Radar Banyuwangi, Okky ditetapkan sebagai DPO atas kasus pencurian dalam rumah kos sejak tahun 2014 lalu. Namun, Polisi sempat kesulitan mencari jejak residivis yang pernah me...
GEGER, Nenek Meninggal di TN Alas Purwo
PURWOHARJO-Mayat seorang nenek yang diperkirakan berumur 75 tahun, ditemukan warga di areal tanaman mangrove kawasan Taman Nasional (TN) Alas Purwo, tepatnya di Dusun Blok Solo, Desa Sumberasri, Kecamatan Purwoharjo, Kamis (25/5).
Tidak ada identitas dari nenek yang ditemukan sudah meninggal itu. Malahan, hingga kemarin sore (26/5) polisi juga masih mencari keluarganya. "Identitasnya belum diketahui, sebut saja Mrs X," cetus Kapolsek Purwoharjo, AKP Ali Ashari kemarin (26/5).
Menurut kapolsek, mayat Mrs X itu kali pertama ditemukan Yoto, 45, nelayan asal De...