Sabtu, 26 November 2016

Gagalkan Transaksi Sabu di Pos Satpam

sahroni-warga-kelurahan-lateng Sahroni, warga Kelurahan Lateng

BANYUWANGI – Satnarkoba Polres Banyuwangi kembali meringkus dua orang yang diduga sebagai pengedar sabu-sabu. Pelakunya adalah Sahroni, 32, warga  Kelurahan Lateng, dan Ahmad Sukron, 22, warga Kelurahan Singotrunan, Kecamatan/Kabupaten Banyuwangi, ditangkap saat  menggelar transaksi jual beli narkoba di pos satpam Perum Pancoran Asri, Kecamatan Rogojampi, banyuwangi.

Dari tangan keduanya, polisi mengamankan satu paket sabu seberat 0,55 gram dan  handphone. Untuk memperkuat penyelidikan atas tindakan pidana atas keduanya. Polisi langsung mengamankan keduanya di Mapolres Banyuwangi.<...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar