SILIRAGUNG - Tanaman melon di lahan milik Fatkurohman, 40, warga Dusun Pacemengan, RT 4, RW 2, Desa Buluagung, Kecamatan Siliragung, seluas hampir setengah hektare dirusak orang tidak dikenal kemarin (28/6).
Buah melon yang sudah siap dipanen itu dibacok hingga nyaris pecah semua. Belum diketahui pasti pelakunya. Fatkurahman baru tahu pada Senin (27/6) setelah dikabari warga. “Saya tidak tahu pelakunya. Warga juga tidak ada yang tahu,” kata Fatkurahman.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar