KALIPURO - Untuk mengamankan aset milik Pemkab Banyuwangi, kemarin (22/6) Satpol PP memasang garis pembatas dilarang melintas di seputar kapal LCT Putri Sri Tanjung I yang “nongkrong” di Pantai Bulusan.
Selain untuk mengamankan aset pemkab, pemasangan garis pembatas mirip police line ini dilakukan agar tidak ada orang lain masuk ke dalam kapal. Kepala Bidang Ketentraman Ketertiban Umum Masyarakat (K...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar