Selasa, 11 Agustus 2015

Aduh, Arema Belum Terima Hadiah

BANYUWANGI - Masalah yang menerpa penyelenggaraan Sunrise of Java Cup (SoJC) 2015 masih terus berlanjut. Setelah Indonesia All Star belum dibayar, kini giliran Arema Cronus yang menjadi korban. Bedanya, jika match fee Indonesia All  Star senilai Rp 200 juta belum beres,  khusus Arema Cronus masalah hadiah  utama berupa 1 unit mobil Karimun Wagon yang belum diterima.

Match fee  untuk Singo Edan telah tuntas. Masalah tunggakan utang tersebut jelas menjadi pukulan telak bagi panitia pelaksana (panpel) SoJC 2015. Bagaimana tidak, even tersebut bukan hanya menjadi sorotan publik lokal, tapi juga nasional.

Sebab, even besar itu digelar pertama pasca pembekuan PSSI. Alih-alih membangkitkan semangat olahraga, justru even yang  melibatkan empat tim; Persewangi, Indonesia  All Star, Bali United pusam, dan Arema Cronus, itu menyisakan noda.

Bahkan, masalah te...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar