KALIPURO - Dinas Perhubungan (Dishub) Banyuwangi, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Banyuwangi, dan TNI-AL menggelar razia di jembatan timbang Watudodol, siang kemarin (23/10). Dari razia gabungan tersebut didapatkan sebanyak 44 kendaraan terdiri dari sepeda motor, mobil pribadi, dan truk besar yang melanggar.
Digelarnya razia tersebut bertujuan untuk memperkecil angka kecelakaan dan meningkatkan kesadaran para pengguna jalan. Pengendara yang tidak melengkapi surat-surat kendaraan langsung mendapatkan sank...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar