9.798 Roda Dua Menyeberang ke Pulau Jawa
KALIPURO - Mendekati hari H Lebaran tahun ini jumlah kendaraan pemudik yang menyeberang dari Pelabuhan Gilimanuk menuju Ketapang semakin meningkat. Kendaraan roda dua dan mobil pribadi terlihat mendominasi antrean di Pelabuhan Gilimanuk, Bali.
Kondisi cuaca di Selat Bali sempat memburuk beberapa hari lalu, tapi kemarin terpantau aman. Langit terlihat sangat cerah, angin dan gelombang di Selat Bali juga terlihat menurun. Meski begitu, KUPP Kelas III Ketapang tetap m...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar