Jumat, 26 Februari 2016

Korslelting Listrik, Angkot Terbakar

 Korslelting-Listrik,-Angkot-Terbakar

BANYUWANGI - Sebuah angkutan kota (angkot) terbakar di Jalan Kepiting, Banyuwangi, pukul 13.30 siang kemarin. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut. Saat kejadian, angkutan kota itu sedang dalam kondisi kosong.

Kebakaran yang melalap angkutan kota itu disebabkan korsleting pada mesin kendaraan. Suwarno, 49, sopir angkot, menuturkan petaka itu berawal saat dirinya berhenti di lampu merah Jalan Kepiting. Saat lampu hijau menyala dan akan melanjutkan perjalanan, tiba-tiba mobilnya mogok.

Baca selengkapnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar